Postingan

Menampilkan postingan dari Desember, 2013

Ketika Peluang Emas di Rantau Urang

Gambar
Lubuk Basung : Tertutupnya peluang guru menjadi PNS di Kab.agam pada tahun 2013 melalui jalur umum membuat sebagian teman-teman menggantungkan nasibnya di daerah kab/kota di luar Agam.Alhamdulillah nasib elok di rantau orang pun menghampiri sebagian teman-teman guru honor yang sudah mengabdi di kab.agam.Salah satunya guru honor SDN 27 Cangkiang Ampek Angkek Kab.Agam menjatuhkan pilihannya untuk ikut di Kab.Damasraya,guru baru diwisuda September 2013 dengan Jurusan PGSD S1 UNP ini akhirnya bernafas lega setelah namanya masuk salah satu peserta yang lulus di Damasraya. #ajp Selamat semoga menjadi abdi negara yang selalu bersyukur dan elok-elok di rantau urang.

Worshop Pengembangan Seni Tradisional Bagi Guru SD

Gambar
Lubuk Basung - Dinas Kebudayaan dan Pariwisata (Budpar) Kabupaten Agam melatih 80 orang guru SD yang mengajar kesenian dalam sebuah workshop pengembangan seni tradisional,  acara tersebut diadakan selama 2 hari Sabtu (14/12) sampai Minggu (15/12) di GOR Rang Agam Padang Baru, Lubuk Basung, dengan membagi peserta dalam II angkatan . Dengan Worshop ini guru SD dapat mengembangkan kesenian tradisional kepada siswanya di sekolah sehingga kesenian tradisional dapat terus berkembang untuk masa yang akan datang.

Ivent Manggayuah Sepeda terbesar di Sumbar kembali digelar di Lubuak Basuang

Gambar
Lubuk Basung: Tahun kemaren Lubuak Basuang sukses menggelar Fun Bike Tour de Antokan 2012 Kabupaten Agam, terbesar di Sumatera Barat, karena diikuti lebih 2000 peserta disaat pelepasan oleh Wakil Gubernur Sumatera Barat.Minggu (9/9). Ivent tersebut akan digelar kembali di Lubuk Basung pada Minggu 22/12/2013. #ajp

Hukuman yang tepat bagi siswa nan alun mancapai KKM

Gambar
Mendidik tak lepas dari reward dan punishment. Selain hadiah yang membuat siswa semangat untuk meraihnya. Hukuman juga penting bagi tumbuh kembang siswa dalam pendidikan. Dengan hukuman siswa bisa instropeksi diri, siswa bisa belajar menjadi lebih baik lagi, siswa mengetahui aturan-aturan yang membuat dia harus lebih hati-hati, dan siswa bisa lebih giat dalam belajar. Banyak model hukuman yang diberikan oleh guru dalam rangka memberikan pelajaran berharga bagi siswa. Tidak jarang juga hukuman yang diberikan kadang malah membuat siswa semakin terpuruk baik fisik maupun psikisnya. Jika hal ini berlangsung dalam waktu yang lama. Maka yang terjadi siswa akan semakin kesulitan memperbaiki dirinya. Untuk itu diperlukan hukuman yang tepat buat siswa, hukuman yang mendidik, dan membuat siswa segera sadar untuk memperbaiki diri. Berikut ini contoh hukuman yang tapat dan efektif untuk sisiwa yang tidak mencapai KKM Jenis hukuman yang saya berikan tergantung dari kesalahan ya

Operator Dapodik Paniang tiok sabanta ma up date aplikasi

Gambar
Lubuk Basung  31/11/2013 : Dapodikdas Tahun 2013 jauh berbeda dari tahun sebelumnya yang mana sejak dirilis pada september 2013 sudah tiga kali mengalami perubahan aplikasi mulai dari versi 2.0.2 hingga 2.0.4.sehingga operator sekolah paniang tiok sabanta ma up date aplikasi tersebut dengan cara mendowload aplikasi di website http:// infopendataan.dikdas.kemdikbud. go.id/ Iko Aplikasi yang baru saja dirilisnyo...!!!! SEGERA PATCH/UPDATE APLIKASI ANDA KE VERSI 2.0.4 PATCH BISA DI DOWNLOAD/UNDUH DI WEBSITE http:// infopendataan.dikdas.kemdikbud. go.id/ Tapi ingat, BACKUP DULU DATA ANDA!! Folder yg di backup adalah: C:\Program Files\Dapodikdas Cara backup ada pada tulisan sblmnya di facebook ini.. Cara PATCH/UPDATE: 1.Download PatchDapodikdas204 di website diatas (info:sekitar 2-3 hari sejak di keluarkan patch kadang susah di download krn banyak yg akses..coba dan coba lagi) 2.Pastikan ukuran file PatchDapodikdas203 sekitar 7.2MB 3.Pastikan Anda memiliki akses Administrat